Breaking News

Perbedaan Nafkah dan Uang Belanja yang Perlu Dipahami Pasangan Suami Istri. Awas, Jangan Jadi Sensi!

Perbedaan Nafkah dan Uang Belanja yang Perlu Dipahami Pasangan Suami Istri. Awas, Jangan Jadi Sensi!

Uang belanja merupakan pendapatan suami yang diberikan kepada istri untuk membiayai semua kebutuhan rumah tangga sehari-hari

Nafkah merupakan uang yang khusus diberikan oleh suami kepada istri untuk digunakan bagi kepentingan pribadi istri atau uang jajan

Meski sudah menjadi hak istri, jangan lantas menuntut nafkah yang terlalu besar dan menyulitkan suami

Pun suami yang merasa sudah cukup memberi dengan nafkah yang terlalu sedikit, padahal sendirinya masih bisa foya-foya. Sadar diri, ya!

Penerapan ‘nafkah’ dan ‘uang belanja’ ini nggak bisa dipaksakan untuk setiap rumah tangga karena pasangan menikah punya kebijakan sendiri dalam mengatur keuangan mereka

Tidak ada komentar